Langsung ke konten utama

Postingan

Kenapa sih kita emosi saat sedang sakit?

  Siapa yang tanpa sadar jadi pemarah saat sedang sakit?  Diawali dari sakit tenggorokan akibat jajan, atau kehujanan di perjalanan. Badan panas, pegel-pegel, batuk pilek, ataupun sakit kepala. Semua makanan jadi hambar. Percakapan dengan topik umum, tapi kenapa rasanya menjadi jengkel? Masalahnya terlihat besar, terlihat bodoh. Rasanya ingin menjauhkan diri ke pojokan tanpa interaksi, hanya istirahat.   Ternyata ada istilahnya kenapa kita menjadi lebih tertutup, yaitu sickness behaviour , dimana tubuh kita memberi signal untuk memprioritaskan kondisi istirahat . Signal meresahkan ini sangat kuat sampai kita harus meredam gejalanya dengan obat-obatan. Sebenarnya kenapa sih tubuh membuat kita lebih emosional saat gak enak badan?       Saat patogen masuk atau telah menyerang sel tubuh , sel imun (sel fagosit) akan memberikan signal ada yang ga beres berupa sitokin. Sitokin merupakan molekul protein yang menjadi alarm siaga untuk sel tubuh. Sitokin akan menarik lebih banyak sel imun ke te
Postingan terbaru

Bank Sampah Srayan Makarya

TPA Kaliori, Banyumas Sumber : liputan6.com      Manajerial sampah di daerah Purwokerto masih menjadi pekerjaan bagi pemerintah. Penumpukan sampah yang terjadi di TPA Gunung Tugel dan TPA Kaliori merupakan salah satu contoh tempat yang ditutup akibat tidak bisa menampung lagi sampah yang ada. Dampak lingkungan dan dampak kesehatan menjadi kosekuensi warga yang tinggal dan bekerja di sekitar tpa tersebut. Seperti yang terlansir dalam suara merdeka news.com, saat kemarau berkepanjangan tahun kemarin setidaknya dalam sebulan ada 3 kali kebakakaran yang terjadi di TPA Gunung Tugel. Hal itu tentu sangat menganggu kesehatan masyarakat. Bank Sampah ini menjadi salah satu alternatif dalam mengurangi penumpukan sampah yang akan dibuang langsung ke TPA. Tempatnya berada berada di daerah Bambangan, kecamatan Purwokerto Utara. Tempat ini dikelola oleh beberapa warga sekitar secara sukarela. Tujuan dibentuknya bank sampah ini lebih kearah edukasi masyarakat untuk lebih peduli pada sampah yang dib